Tentunya saat ini dengan kedigdayaan skuter maxi lansiran Yamaha, yakni Aerox, dapat dibilang tengah laris manis bak kacang goreng. Dengan bentuk tampilannya yang dinilai agresif, menjadi sebuah sihir yang mampu memikat konsumen anak muda. Dengan melihat sepak terjang matik gambot tersebut, Kymco, produsen motor asal Taiwan, juga ikut terpancing untuk menghadirkan lawan yang sepadan guna berebut segmen pasar […]
Recent Posts
- Scuto Tawarkan Layanan Pengecatan Mobil dengan Standar Pabrikan
- Sosok Generasi Terbaru Honda Accord Mulai Terungkap
- PEVS 2022 Minim Peserta dari Pabrikan Jepang dan Paten SUV RS
- Inikah Motor yang Bakal Dirilis Aprilia Indonesia Akhir Pekan Nanti?
- Pesaing SUV BMW dan Mercedes-Benz Ini Laku 20.000 Unit Dalam 4 Jam